Categories

Lesson 6

Blog Archive

Follower

Statistik

Get Gifs at CodemySpace.com

6 (Enam) Pilar API


Dari uraian di atas, bisa dikatakan bahwa visi API adalah terwujudnya
suatu sistem perbankan yang sehat, kuat dan efisien guna
menciptakan kestabilan sistem keuangan dalam rangka membantu
mendorong pertumbuhan ekonomi nasional. Guna mempermudah
pencapaiannya, maka ditetapkan beberapa sasaran, yaitu:
1. Menciptakan struktur perbankan domestik yang sehat yang
n API adalah dokumen yang dikeluarkan BI pada tahun 2004 sebagai
kerangka dasar sistem perbankan Indonesia yang bersifat menyeluruh
dan memberikan arah, bentuk, dan tatanan industri perbankan
untuk rentang waktu lima sampai sepuluh tahun ke depan
n Implementasi API di Indonesia amat dipengaruhi oleh wacana tentang

implementasi arsitektur keuangan global yang diprakarsai oleh Bank
for International Settlements (BIS)
156 BANK BERSUBSIDI BEBANI RAKYAT
mampu memenuhi kebutuhan masyarakat dan mendorong
pembangunan ekonomi nasional yang berkesinambungan.
2. Menciptakan sistem pengaturan dan pengawasan bank yang
efektif dan mengacu pada standar internasional.
3. Menciptakan industri perbankan yang kuat dan memiliki daya
saing yang tinggi serta memiliki ketahanan dalam menghadapi
risiko.
4. Menciptakan good corporate governance dalam rangka memperkuat
kondisi internal perbankannasional.
5. Mewujudkan infrastruktur yang lengkap untuk mendukung
terciptanya industri perbankan yang sehat.
6. Mewujudkan pemberdayaan dan perlindungan konsumen jasa
perbankan.
Sasaran-sasaran ini dapat pula dilihat sebagai enam pilar yang
hendak ditegakkan dalam kerangka bangunan API sebagaiman
diilustrasikan dalam gambar. Artinya, pilar-pilar itu harus bisa ditegakkan
secara bersamaan dan dalam proporsi yang sesuai dengan
rancang bangun arsitektur itu sendiri. Sebagaimana layaknya pilar
dalam arsitektur konstruksi biasa, maka pilar API pun harus tegak
terlebih dahulu agar bangunan secara keseluruhan bisa terwujud.

0 komentar:

Posting Komentar