Categories

Lesson 6

Blog Archive

Follower

Statistik

Get Gifs at CodemySpace.com

Macam / jenis Google Adsense



Bila anda ingin memasukkan iklan Adsense secara manual, disini saya paparkan beberapa
macam AdUnit.
A. ADSENSE for CONTENT
Menampilkan iklan-iklan dari mereka yang memasang iklan di Google (Google
Adwords). Format tampilan dapat bermacam-macam, ada yang berupa gambar, adapula
yang hanya teks. Keduanya terbagi lagi dalam macam-macam bentuk antara lain :
· Leaderboard ( iklan memanjang horizontal)
· Banner
· Scycrapper dan Wide Skycrapper (memanjang vertical)
· Square, Medium Rectangle, dan Large Rectangle (iklan berbentuk segiempat)

Untuk lebih jelasnya lihat link dibawah ini:
http://www.google.com/adsense/addformats
B. ADSENSE for SEARCH
Menampilkan fasilitas Search Engine Google diwebsite Anda. Anda akan dibayar jika
ada yang menggunakan fasilitas search engine tersebut.
C. ADSENSE for REFERAL
Saat ini terdiri dari 4 macam (dikemudian hari bias bertambah lagi yang berkolaborasi
dengan Goolgle yaitu:
· Referal untuk “Google Adsense”
· Referal untuk “Google Adwords”
· Referal untuk “Firefox”
· Referal untuk “Picasa”
Ketika ada seseorang/pengunjung datang ke situs/blog Anda, mengklik link Referal
diatas….mendownload dan kemudian menginstall software itu di computer mereka, maka
Anda mendapat 1 (satu) dollar (US) dari Google.

Category: 0 komentar

0 komentar:

Posting Komentar